Bali Bawah Tanah Logo

Somniumsaic Modern Metal Asal malang rilis Video klip Hatred

Kategori

  • Latest News
  • Profil Band
  • Nasional

Latest News

  • blog thumbnail
    23 August 2025

    Kereta Luncur Resmi Rilis EP Perdana SATU, Ledakan Punk Rock dari Selatan Jakarta

  • blog thumbnail
    23 August 2025

    CUSTOM WAR 2025: Pesta Budaya Kustom Terbesar di Pulau Dewata

  • blog thumbnail
    17 August 2025

    TOILETKISS Trio Hard Rock Stoner Punk asal Semarang rilis single kedua berjudul TUA BODOH!

  • blog thumbnail
    17 August 2025

    Babak Baru Perjalanan Musik Disvigured Melalui Single Dead March For Concupiscence

  • blog thumbnail
    28 July 2025

    MEANS Merilis Single Same Past, Sebuah Titik Kumpul dari Masa Lalu yang Sama

Profil Band

  • blog thumbnail
    01 September 2022

    Antibodi

  • blog thumbnail
    30 August 2022

    Rograg

  • blog thumbnail
    26 August 2022

    The Boldness

  • blog thumbnail
    26 August 2022

    Pherona

  • blog thumbnail
    22 August 2022

    Namsore

Arsip

  • June 2022
  • July 2022
  • August 2022
  • September 2022
  • November 2022
  • June 2023
  • August 2023
  • November 2023
  • December 2023
  • February 2024
  • April 2024
  • November 2024
  • February 2025
  • March 2025
  • May 2025
  • July 2025
  • August 2025
Admin - 10 November 2023


Somniumsaic Modern Metal Asal malang rilis Video klip Hatred - Pada 2 September 2023 lalu, Band Modern Metal asal malang Somniumsaic merilis Video Klip berjudul "Hatred". “Hatred” merupakan track ke-6 dari debut album Somniumsaic “Wars Within” yang dirilis September 2022 lalu. Dalam rangka satu tahun dirilisnya debut album ini (2 September 2022), Somniumsaic merilis Extended Versiondari “Hatred” disertai dengan video musik. Hal ini juga sebagai penanda penutupan dari rangkaian debut album kami, “Wars Within”.

Lagu “Hatred” ini bercerita tentang seseorang yang memendam rasa kebencian di dalam dirinya. Rasa benci dan dendam membuat dirinya terjebak di dalam kegelapan tersebut. Lirik lagu yang diciptakan Alexander Agustinus ini memberikan sudut pandang tentang seseorang yang berada pada titik bimbang antara tetap memendam atau meluapkan emosinya. Lagu ini dibuat untuk meluapkan kebencian, amarah, dan dendam dalam bentuk karya seni musikal.

Konsep video musik “Hatred” ini menggambarkan sebuah kebencian yang paling dalam, bagaimana dia bertarung dengan dirinya sendiri, dan dengan ruang hampanya sendiri. Cerita dan tokohnya diambil dari video musik “The Way It Ends” yang merupakan single ke-2 Somniumsaic di 2022 lalu. Bedanya, cerita di video musik “Hatred” ini merupakan flashback dari cerita di video musik “The Way It Ends”, cerita sebelum si Tokoh menemukan titik terang. Dari sisi visual, Tokoh pada video ini menggunakan kostum berwarna hitam yang merupakan simbol dari kebencian dari dalam dirinya. Para personil juga di-setting secara visual untuk menjadi bagian dari kebencian. Hal tersebut dapat dilihat dari wajah mereka yang diperban dan terlihat banyak bercak darah hitam di sana.

Dengan membawa pesan penuh kebencian, “Hatred” menjadi single yang paling berat secara lirik maupun musik dan tentunya menjadi gebrakan atau kejutan buat para pendengar Somniumsaic. Hal ini sekaligus menguatkan sisi Hardcore atau Heavy dari eksperimen musik Somniumsaic setelah beberapa lagu yang cenderung lebih bernuansa Rock Radio. Seperti yang kami katakan sejak awal merilis debut single dan memperkenalkan diri, Somniumsaic mengusung genre Modern Metal. Secara umum kami membawakan musik dengan warna metal yang baru karena kedepannya kami akan bereksperimen dengan genre yang kami bawakan, sehingga output yang kami dapatkan bisa jadi tidak sepenuhnya metal atau sebaliknya yang sangat metal.


Bagikan:
Bali Bawah Tanah Logo

Musik News | Media Partner | Media Promotion | Photo Stage | Band Profile
@balibawahtanah

© 2022

  • Home
  • Latest News
  • New Release
  • Events
  • Makna Nama Band
  • Profil Band
  • Index Band
  • Contact